Pedoman Penyelenggaraan Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2018 Menunjuk radiogram Gubernur Jawa Timur nomor 430/15321/012.2/2018 tertanggal 24 September 2018 perihal Pedoman Penyelenggaraan Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2018, bersama ini disampaikan beberapa hal sebagai berikut:
Arsip Kategori: BERITA MALANG RAYA
Sep 27
Sutiaji-Sofyan Edi Pimpin Apel Perdana ASN Pemkot Malang
Sutiaji-Sofyan Edi Pimpin Apel Perdana ASN Pemkot Malang Suasana hangat terasa saat pertama kali pasangan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Malang, Drs. H. Sutiaji dan Ir. H. Sofyan Edi Jarwoko memimpin apel aparatur sipil negara (ASN) Pemerintah Kota Malang di depan Balai Kota Malang, Senin (25/09/2018). Pasangan Wali Kota dan Wakil Wali Kota …
Sep 25
Usai Dilantik, Sutiaji Langsung Koordinasi dengan DPRD Kota Malang
Usai Dilantik, Sutiaji Langsung Koordinasi dengan DPRD Kota Malang Setelah menjadi orang nomor satu di Kota Malang, dalam 99 hari ke depan, Sutiaji berjanji akan membenahi berbagai hal. Sebagai wali kota, Sutiaji akan menggandeng berbagai pihak, termasuk berbagai partai pengusung lawan politknya beberapa waktu lalu. Wali Kota Malang, Drs. H. Sutiaji dan wakilnya, Ir. H. …
Sep 25
Sutiaji-Sofyan Edi Resmi Jabat Wali Kota dan Wakil Wali Kota Malang
Sutiaji-Sofyan Edi Resmi Jabat Wali Kota dan Wakil Wali Kota Malang Gubernur Jawa Timur, Dr. H. Soekarwo, SH., M.Hum melantik pasangan Drs. H. Sutiaji dan Ir. H. Sofyan Edi Jarwoko sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Malang terpilih 2018-2023di Gedung Negara Grahadi Surabaya, Senin pagi (24/09/2018). Gubernur Jawa Timur, Dr. H. Soekarwo, SH., M.Hum …
Komentar Terbaru